12/03/2014

Resume bhagawad gita

Resume Bhagawad gita
Sejarah bhagawad gita
Selasa, 25,Nopember 2014


Di Hindu kitab yang paling besar adalah weda, di dalam weda semua ajaran di agama hindu ada termasuk cerita-cerita yang terkenal seperti rama dan shinta, mahabaratha dan lain-lain. Tetapi Dewa Wisnu atau dewa pemelihara berpikir “tidak bisa seorang manusia belajar seluruh weda dengan satu kehidupan”. Maka ia membuat ringkasan dari weda yaitu Bhagawad Gita. Bhagawad Gita berasal dari bahasa sansekerta yaitu nyanyian tuhan, Setelah bhagavad gita tebuat, Dewa pencipta atau Dewa Wisnu memberi kitab tersebut kepada Dewa Surya atau Dewa Matahari atau pemimpin lapisan angkasa. Setelah diturunkan kepada Dewa Surya, ia menurunkan kepada manu lalu ke iswaku.

Inilah isi dari setiap bab di bhagavad gita
Bab
Isi
1.
Bab 1 menceritakan tentang arjuna bingung karena musuh ia adalah guru dan keluarganya sendiri.
2.
Bab 2 bertujuan tentang mulainya ajaran bhagawad gita
3.
Bab 3 berisi tentang tindakan, aksi atau karma phala di dunia ini
4.
Bab 4 berisi tentang Sang Hyang Widhi
5.
Bab 5 berisi bagaimana jalan penyerahan atau moksa
6.
Bab 6 berisi jalanya meditasi yang baik dan benar
7.
Bab 7  menceritakan manifestasi tuhan
8.
Bab 8 menceritakan jalan untuk menuju pengetahuan ketuhanan
9.
Bab 9  ber isi unsu-unsur alm semesta
10.
Bab 10 ber isi tentang tuhan dan segala sumber
11.
Bab 11 Berisi tentang Arjuna berkata
12.
Bab 12 Berisi tentang Tuhan dalam Saguna, Iswara lebih dekat dari    pada yang Nirguna
13.
Bab 13 Berisi tentang lanjutan dari Bab 12
14.
Bab 14 Berisi tentang Yoga Perincian Tri Guna
15.
Bab 15 Berisi tentang Yoga dan Purusottama
16.
Bab 16 Berisi tentang Alam pikiran Ketuhanan dan Kesetanan
17.
Bab 17 Berisi tentang Tri Guna dalam penomena keagamaan
18.
Bab 18 Berisi tentang Kesimpulan dari semua bab


Bhagawan gita adalah ringkasan dari weda yang di turunkan oleh dewa wisnu kepada dewa surya, manu lalu kepada iswaku. Kitab ini juga di isi dengan percakapan antara Krishna dan arjuna saat berperang melawan duriodana, dusasana, kakek bisma, guru drona dan para kurawa. Pokok dari kitab ini adalah 4 jalan menuju tuhan, yaitu karma marga, jnana marga, bhakti marga dan raja marga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar