3/11/2014

Guru pengajian

Guru pengajian
oleh: Nyoman arya s

Guru pengajian adalah guru yang mengajar pelajaran di sekolah.
Ada sebuah kisah yang moral nya sangat penting yaitu bhagavan domya, pada suatu hari ada bhagavan domya dan murid-muridnya yaitu arunika, utamanyu dan weda yang akan menerima ilmu dari bhagavan domya. Bhagavan domya akan melakukan pengetesan kepada murid-muridnya. Yang pertama arunka, bhagavan domya menyuruhnya untuk bertani, suatu ketika hujan turun deras, dari salah satu pagar sawah longsor. Ia ingin membenarkan sawah itu tapi tidak ada bahan-bahan, akhirnya ia menggunakan tubuhnya, dilihatlah dengan gurunya, "dia memang niat" kata bhagavan domya. selanjutnya utamayu yang disuruh untuk mengembala, sampai suatu saat di tengah berjalanan ia kelaparan, ia langsung minum puih susu, dilihatlah oleh bhagavan domya "kamu tidak boleh minum susu sapi" peringat bhagavan domya. Saat mengembala ia lapar lagi ia menemui buah beracun bernama widuri, ia langsung memakannya, tetapi buah beracun itu mengenai kedua matanya. setelah kejadian tersebut ia langsuing menjadi buta dan masuk ke dalam sumur tua. Bhagavan domya dan murid-muridnya mencarinya. ketemulah di sumur tua, dan langsung di tolong. Dan terakhir Weda, ia disuruh memasak makanan dengan buku resep yang diberikan oleh bhagavan domya. Ahkirnya ketiganya lolos pengetesan oleh bhagavan domya.
kita sebagai murid harus focus, niat belajar, berkorban untuk mengerjakan tugas dan lain-lain

Tidak ada komentar:

Posting Komentar