GURU
(Pendahuluan)
Oleh: Arya
- · Pengertian guru
Guru adalah
bahasa sansekerta terdiri dari Gri dan
Gur yang artinya mengangkat/menghormati. Dalam Maha Baratha tepatnya di wanaparva ada 5 jenis guru yaitu:
Atman, orang tua, brahman, agni dan rsi. Jadi Guru adalah seseorang yang harus
kita HORMATI.
- · Guru dalam kehidupan di sekolah, di keluarga dan di masyarakat.
Kalau guru di
sekolah namanya guru fungsinya mengajarkan supaya pintar. Di keluarga namanya orang tua fungsinya melahirkan. Dan
merawat sampai besar. Di masyarakat namanya presiden, polisi, menteri dan
aparat pemerintah lainnya. Fungsinya untuk memberikan pelayanan dan pelindungan
kepada masyarakat.